Main Tera Hero (Indonesia: Aku pahlawanmu) adalah sebuah film komedi aksi Bollywood 2014, yang disutradarai oleh David Dhawan dan diproduksi oleh Shobha Kapoor dan Ekta Kapoor untuk Balaji Motion Pictures. Film tersebut dibintangi oleh Varun Dhawan, Ileana D'Cruz, dan Nargis Fakhri dalam peran utama. Fotografi prinsipal untuk film tersebut dimulai pada 30 Mei 2013, pemfilmannya dimulai pada 5 Juli 2013 dan terselesaikan pada 15 Oktober. Film tersebut dirilis pada 4 April 2014 dengan tanggapan yang beragam dari para kritikus. Film tersebut adalah pembuatan ulang dari film Telugu 2011 Kandireega.
Original source : https://id.wikipedia.org/wiki/Antv
Acara Main Tera Hero merupakan tayangan acara yang tercatat ditayangkan oleh stasion tv AnTV. Berikut ini adalah jadwal siaran Main Tera Hero
TANGGAL | JAM | ACARA |
---|---|---|
Sabtu, 16 September 2023 Acara Sudah Lewat |
08:30:00 | Main tera hero |
Rabu, 22 Februari 2023 Acara Sudah Lewat |
10:30:00 | Main tera hero |
Minggu, 15 Januari 2023 Acara Sudah Lewat |
08:30:00 | Main tera hero |
Sabtu, 08 Februari 2020 Acara Sudah Lewat |
09:30:00 | Main tera hero |