Daftar Acara Televisi:
Surat Untukmu adalah film drama petualangan Indonesia yang tayang pada tahun 2016. Film ini disutradarai oleh Harris Nizam dan di bintangi oleh Prilly Latuconsina, Arbani Yasiz, Gritte Agatha, Sheila Dara Aisha dan Tio Pakusadewo.
Film Surat Untukmu berlatar di Dieng, Jakarta dan beberapa kota lainnya.
Layla Majnun adalah film drama romantis Indonesia tahun 2021 yang disutradarai oleh Monty Tiwa. Film ini terinspirasi dari cerita legendaris Layla dan Majnun, dan merupakan drama romantis yang menggambarkan sebuah cinta yang bersemi dan tumbuh meski terhalang oleh tantangan tradisi. Film ini ditayangkan perdana di Netflix pada 11 Februari 2021.
Orang Pinggiran (O...Ea...Eo...) adalah album Franky Sahilatua bersama Ian Antono dan Iwan Fals yang dirilis pada tahun 1995. Proyek ini mencoba melanjutkan sukses album Terminal (1993).
Gasing Tengkorak merupakan film horor Indonesia yang di sutradarai oleh Jose Poernomo yang tayang mulai 2 November 2017. Film ini di perankan oleh Nikita Willy, Rendy Krisna, Voke Victoria dan Farahdiba Ferreira. Film ini meraup 422.330 penonton selama 30 hari penayangan
The Big Boss (Hanzi: ; Pinyin: Táng Shn Dà Xing; Yale (Bahasa Kanton): Tong4 Saan1 Daai6 Hing1), juga dikenal sebagai Fists Of Fury dalam judul Amerika Serikat, adalah sebuah film aksi-seni bela diri Hong Kong buatan tahun 1971. Disutradarai dan ditulis oleh Lo Wei dengan co-penulis Bruce Lee. The Big Boss adalah film utama pertama Bruce Lee. Awalnya, bintang film ini dimaksudkan untuk menjadi James Tien, tetapi performa kuat Lee terdegradasi Tien, maka bintang utama di Hong Kong, untuk penagihan kedua. Keberhasilannya dalam film ini membuat Bruce Lee bintang di Asia.